Ngakak, Lima Iklan Thailand Ini Kreatif dan Bisa Kocok Perut

Rabu, 16 Mei 2018 | 15:30 WIB
Ngakak, Lima Iklan Thailand Ini Kreatif dan Bisa Kocok Perut
Iklan unik Thailand. [YouTube/@Seven Stories]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Iklan keramik menggemaskan

Iklan berdurasi hampir 2 setengah menit ini menggunakan kucing-kucing imut dan menggemaskan dalam mempromosikan produk mereka. Berawal dari sulitnya memandikan kucing, perusahaan Cotto yang terkenal dengan kualitas keramik dan desainnya yang high class, mereka menawarkan desain kamar mandi yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan penggunanya dengan beragam warna dan konsep.

5. Iklan minuman yang mengecoh

Tak sedikit yang akan terkecoh dengan iklan minuman rasa apel yang berguna untuk mengurangi rasa sembelit dalam perut dan memperlancar buang air besar, berdurasi hampir 4 menit ini. Awalnya, penonton dibuat mengira para gadis dalam iklan ini sedang mengandung karena perutnya yang buncit.

Baca Juga: Ini 10 Channel Iklan Terpopuler Sepanjang 2017

Didukung senam kegel dan pandangan aneh dari orang-orang sekitar yang membuat siapapun yang menonton iklan ini akan berspekulasi macam-macam. Tapi ternyata, pengiklan memberikan plot twist di bagian akhir. Mereka hanya ingin mengiklankan minuman yang bisa membuat peminumnya langsing dan tidak memiliki perut buncit lagi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI