Florence akan melaju tanpa menimbulkan tragedi. Para ilmuwan telah memprediksi, setiap batuan ruang angkasa yang lebih lebar dari 0,6 mil, bisa memusnahkan kehidupan manusia.
Beruntung, NASA tidak percaya ada batu besar yang berada di sumber tabrakan dengan Bumi saat ini.
Tapi kabar dari NASA itu tidak lantas membuat semua masyarakat di muka bumi lebih tenang atas potensi kedatangann kiamat.
Seorang ilmuwan mengatakan bahwa sekitar lima miliar tahun, matahari akan membengkak hingga 100 kali ukurannya dan membakar Bumi sampai garing. Tapi jangan khawatir, umat manusia mungkin tidak akan ada untuk melihat nasib suram ini.
Baca Juga: Hari Ini Asteroid Terbesar Capai Titik Terdekat dengan Bumi
Pada saat itu, Planet Bumi mungkin telah "dijarah, ditaklukkan dan dijajah" oleh alien.
Dan setelah semua ini galaksi rumah kita, Bima Sakti, akan bertabrakan dengan galaksi Andromeda. [The Sun]