Astaga! Foto-foto Terkenal di Dunia Ini Ternyata Hoax

Rabu, 08 Maret 2017 | 19:31 WIB
Astaga! Foto-foto Terkenal di Dunia Ini Ternyata Hoax
Foto-foto terkenal di dunia yang ternyata hoax. [brightside]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Loch Ness
 
 
Foto monster Loch Ness terkenal ke seluruh dunia pada 1934. Daily Mail media populer di Inggris adalah yang pertama kali menyebarkan foto tersebut. 
 
Tapi pada 1994, baru diketahui bahwa foto tersebut adalah hoax. 
 
Tengkorak aneh 
 
 
Pada 1912, arkeolog Charlew Dawson menghebohkan dunia karena mengklaim menemukan tengkorak aneh. Tengkorak ini disebutnya sebagai evolusi yang hilang antara primata dan manusia. 
 
Namun, 40 tahun kemudian, diketahui bahwa tengkorak tersebut adalah orangutan. 
 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI