Suara.com - Kita semua tahu bahwa bumi terus berputar meski kita tak merasakan perputaran tersebut secara langsung. Tapi pernahkah Anda membayangkan apa yang akan terjadi jika bumi berhenti berputar?
Ketika hal ini terjadi maka hal buruk akan menimpa penduduk Bumi. Bencana terjadi dimana-mana yang dapat membuat nyawa seisi bumi menjadi terancam.
Berikut adalah hal-hal terburuk yang bisa terjadi ketika bumi benar-benar berhenti berputar seperti dilansir laman Boldsky.
1. Badai besar Hurricane
Baca Juga: Nikita Mirzani Umbar Bra, Netizen: Amit-amit!
Sesuai namanya, badai besar hurricane terdengar sangat menyeramkan. Ya, datangnya badai raksasa ini diyakini dapat menutupi seluruh planet bumi dan menyebabkan miliaran juta nyawa terancam. Benar-benar mengerikan.
2. Tsunami
Salah satu tanda bumi berputar pada porosnya, mengakibatkan laut pasang dan surut secara normal. Namun jika bumi berhenti berputar maka luapan air laut dapat menyapu seluruh isi bumi. Kota-kota akan tenggelam di terjang tsunami.
3. Manusia dan hewan akan beterbangan
Bumi yang berhenti berputar dapat membuat gravitasi tak lagi bekerja. Akibatnya, manusia dan hewan pun akan beterbangan dengan kecepatan 1040 mil per jam. Hii mengerikan.
Baca Juga: Heboh, Pramugari Cantik Gendong Nenek Keluar Pesawat
4. Semua orang akan mati