Ternyata baterai smartphone lebih 'bahagia' jika Anda mengisi secara teratur dibandingkan baru menngisi saat mereka benar-benar kosong. Mengisi baterai ponsel ketika seudah mencapai 10 persen menjadi skenario terbaik. Battery University melihat, kebiasaan mencolok dan mencabut pengisian baterai beberapa kali dalam sehari itu justru dinilai cukup baik.
Hal ini tidak hanya membuat daya tahan baterai lebih lama tapi tapi juga membuat performa dalam mengoperasikan smartphone Anda lebih maksimal. Selain itu, disarankan untuk tidak mengaktifkan fitur-fitur yang memanfaatkan antena GPS, bisa membuat baterai lebih baik lagi.