Studi: Lelaki Lebih Pilih Tersiksa Ketimbang Berdiam Sendiri

Hasilnya seperempat perempuan dalam studi itu dan dua pertiga lelaki memilik menyetrum diri sendiri ketimbang berdiam diri. Menurut para peneliti, perbedaan pilihan itu karena lelaki lebih cenderung ingin "mencari sensasi". (Live Science)