-
Makin Rawan! 500 Ribu Meter Kubik Material Erupsi Gunung Marapi Berpotensi Terjang Warga
PVMBG mengungkapkan bahwa 500 ribu meter kubik tumpukan material vulkanik di sekitar puncak Gunung Marapi, berpotensi menerjang warga.
Selengkapnya -
Erupsi Gunung Marapi Kembali Meningkat, Sehari Meletus 3 Kali
Erupsi Gunung Marapi di Sumatera Barat (Sumbar) kembali meningkat. Sebelumnya, erupsi gunung yang berada di Kabupaten Agam dan Tanah Datar itu sudah menurun.
Selengkapnya -
Gunung Marapi di Sumbar Erupsi Lagi, Tinggi Kolom Abu 500 Meter
Gunung Marapi di Sumatera Barat (Sumbar) kembali erupsi setinggi 500 meter. Kolom abu ini terlihat jelas oleh warga di daerah Kabupaten Agam dan Kota Bukittinggi.
Selengkapnya -
Pemkab Agam Hentikan Kegiatan Luar Kelas di Sekolah Sekitar Gunung Marapi, Belajar Pakai Masker
Pemerintah Kabupaten Agam, meniadakan kegiatan di luar kelas berupa olahraga, upacara dan kultum di sekolah sekitar Gunung Marapi.
Selengkapnya -
Warning PVMBG: Gunung Marapi di Sumbar Masih Berstatus Siaga
Gunung Marapi yang berada di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat (Sumbar), masih berstatus level III atau siaga.
Selengkapnya -
Sebaran Abu Vulkanik Gunung Marapi Berpotensi ke Arah BIM, BMKG Terus Pantau
BMKG memantau sebaran abu vulkanik erupsi Gunung Marapi yang berpotensi mengarah ke barat daya atau menuju Bandara Internasional Minangkabau (BIM).
Selengkapnya -
Warga Sekitar Aliran Sungai Gunung Marapi Waspada Ancaman Ancaman Lahar Dingin
Masyarakat di sekitar aliran sungai yang berhulu dari Gunung Marapi di Sumatera Barat (Sumbar) diminta mewaspadai ancaman lahar dingin.
Selengkapnya -
Erupsi Gunung Marapi Terus Berlanjut, Pemkab Agam: Kami Siaga dengan Kemungkinan Terburuk!
Pemkab Agam bersama TNI-Polri dan tim gabungan lainnya terus mengevaluasi erupsi gunung yang berada di Kabupaten Agam dan Tanah Datar tersebut.
Selengkapnya -
PVMBG Pantau Kawah Puncak Gunung Marapi dengan Thermal Drone, Begini Hasilnya
PVMBG mengungkapkan hembusan terusan abu vulkanik tergolong dalam kategori tinggi hingga pemantauan suhu panas di sekitar kawah penting dilakukan.
Selengkapnya -
Aktivitas Gunung Marapi di Sumbar Masih Tinggi, PVMBG Minta Warga Jauhi Radius 4,5 Kilometer
Aktivitas Gunung Marapi di Sumatera Barat (Sumbar) masih tinggi.
Selengkapnya -
PVMBG Pastikan Lontaran Pijar Gunung Marapi Tak Keluar dari Radius 4,5 Kilometer
Lontaran material pijar dari Gunung Marapi pada Sabtu (13/1/2024) pukul 01.42 WIB masih dalam radius 4,5 kilometer.
Selengkapnya -
Kembali Erupsi, Gunung Marapi Lontarkan Batu Panas
Pos Pengamatan Gunung Api (PGA) Bukittinggi mencatat telah terjadi erupsi dengan amplitudo maksimum 30.3 mm.
Selengkapnya -
Warga Sekitar Gunung Marapi di Sumbar Diperingatkan PVMBG: Jauhi Radius 4,5 Kilometer!
PVMBG mengingatkan warga untuk menjauhi dan tidak memasuki area radius 4,5 kilometer dari puncak Gunung Marapi.
Selengkapnya -
Erupsi Gunung Marapi Lontarkan Batu Api, Suara Dentuman Seperti Bom
Gunung Marapi di Sumatera Barat (Sumbar) terus mengalami erupsi.
Selengkapnya -
BPBD Agam Catat 126 Jiwa Bermukim di Zona Bahaya Erupsi Gunung Marapi
BPBD Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar) mencatat sekitar 126 jiwa di dua nagari (desa) berada di radius 4,5 kilometer kawah Gunung Marapi.
Selengkapnya -
77 Warga Agam yang Tinggal di Lereng Gunung Marapi Segera Diungsikan
Usai didata tim gabungan, sebanyak 77 orang warga Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar) yang tinggal di lereng Gunung Marapi segera diungsikan.
Selengkapnya -
PVMBG Minta Masyarakat Waspadai Tiga Ancaman Erupsi Marapi
PVMBG kembali mengingatkan masyarakat potensi ancaman erupsi Gunung Marapi yang berada di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat (Sumbar)
Selengkapnya -
Puluhan Warga Agam Tinggal di Radius 4,5 Kilometer dari Kawah Gunung Marapi
Sebanyak 9 kepala keluarga (KK) dengan 26 jiwa warga Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), tinggal di radius 4,5 kilometer dari kawah Gunung Marapi.
Selengkapnya -
Ancaman Gas Beracun Gunung Marapi Bisa Picu Toksinitas Tubuh, Ini Penjelasan Epidemiolog
Potensi gas beracun yang muncul dari erupsi Gunung Marapi di Sumatera Barat (Sumbar) bisa memicu toksisitas pada tubuh manusia.
Selengkapnya -
Pemkab Agam Dirikan Dua Posko Siaga Erupsi Gunung Marapi di Batu Palano dan Bukit Batabuah
Pemkab Agam bersama TNI-Polri mendirikan dua posko siaga bencana erupsi Gunung Marapi yang sudah masuk Level III Siaga.
Selengkapnya