Sirkuit Boyolali Memanas! Seri Terakhir Super Moto 2024

Jum'at, 30 Agustus 2024 | 19:39 WIB
Sirkuit Boyolali Memanas! Seri Terakhir Super Moto 2024
Pebalap nasional Doni Tata Pradita memacu motornya dalam free practice Super Challange Super Moto 2024 seri terakhir di Sirkuit Boyolali, Jumat (30/8/2024). [Ronald Seger Prabowo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Di kelas open poinya masih rapat Tommy Salim, Gery Salim dan Farudila, jadi penentuannya di moto 1 besok. Sama di FFA 250 Yaasin sama Maliki masih masih berpeluang untuk naik. Kalau besok Tommy Salim blunder masih bisa kesusul poinnya. Jadi masih sangat rapat," lanjut Abet.

Pembalap Threebrother SGM SOMMA Racing, Yaasin Somma berharap keajaiban di 2 race terakhir besok. Menurutnya tidak mudah menyusul poin yang sudah didapat Tommy Salim.

"Seri ini sebenarnya bagus hitung poin juga tidak bisa sembarangan. Kalau harus juara umum saya harus dobel winner dan Tommy harus posisi ke 4," ujarnya.

Yaasin sendiri sejauh ini bercokol di posisi kedua klasemen sementara kelas FFA 250 dengan poin 162.

"Di kelas saya semua berat gak bisa disepelein. Jadi, fokus ke diri sendiri aja," tutup dia. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI