Siap Ikuti French Open, Aldila Sutjiadi: Ini Salah Satu Turnamen Favorit Saya

Reky Kalumata Suara.Com
Senin, 27 Mei 2024 | 17:13 WIB
Siap Ikuti French Open, Aldila Sutjiadi: Ini Salah Satu Turnamen Favorit Saya
Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi. (ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja)'
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Saya berharap bisa mewujudkan mimpi saya di Roland Garros dengan menjadi orang Indonesia pertama yang menjuarai Grand Slam. Mohon dukungan dan doanya selalu agar saya bisa mengharumkan Indonesia di kancah tenis dunia," ujar Aldila.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI