Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Dihentikan Kathetong di Perempat Final

Reky Kalumata Suara.Com
Jum'at, 17 Mei 2024 | 19:41 WIB
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Dihentikan Kathetong di Perempat Final
Pebulu tangkis tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung saat melawan pebulu tangkis Thailand Supanida Katethong di babak perempat final Thailand Open 2024 pada pertandingan di Nimibutr Arena, Bangkok, Jumat (17/05/2024). (ANTARA/HO-PBSI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Soal suporter tuan rumah, saya tidak merasa terpengaruh. Suporternya masih oke. Setelah ini saya mau pulang untuk persiapan ke Singapura dan Indonesia Open," ujar Gregoria.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI