Pamit dari Jakarta Pertamina Enduro, Gia Minta Maaf: Jangan Bersedih, Ini Kecelakaan

Rabu, 08 Mei 2024 | 05:53 WIB
Pamit dari Jakarta Pertamina Enduro, Gia Minta Maaf: Jangan Bersedih, Ini Kecelakaan
Pemain Red Sparks, Giovanna Milana. (Instagram/@gia__day)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara Gia absen, Jakarta Pertamina Enduro memutuskan untuk mendatangkan Ivana Vanjak sebagai penggantinya.

Sesuai peraturan PLN Mobile Proliga, dengan adanya pergantian tersebut, Gia tidak akan dapat kembali masuk ke dalam skuad.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI