Selain Jonatan, ada pula Anthony Ginting, Chico Aura Dwi Wardoyo, dan Alwi Farhan di nomor tunggal, Fajar Alfian, Muhammad Rian Ardianto, Bagas Maulana, Muhammad Shohibul Fikri, Leo Rolly Carnando dan Daniel Marthin di nomor ganda.
Babak perempat final Piala Thomas 2024 antara Indonesia dan Korea Selatan akan digelar besok mulai pukul 16.00 WIB.