Fernando Alonso Perpanjang Kontrak dengan Aston Martin hingga 2026

Reky Kalumata Suara.Com
Jum'at, 12 April 2024 | 13:59 WIB
Fernando Alonso Perpanjang Kontrak dengan Aston Martin hingga 2026
Reaksi pebalap Aston Martin, Fernando Alonso usai finis ketiga di balapan F1 GP Bahrain di Sirkuit Internasional Bahrain,Sakhir, Minggu (6/3/2023) malam WIB. [ANDREJ ISAKOVIC / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Kami berharap dapat menciptakan lebih banyak kenangan luar biasa dan mencapai kesuksesan lebih lanjut bersama-sama,” kata Krack.

Sementara itu, Aston Martin kini duduk di urutan kelima klasemen konstruktor setelah empat putaran pembuka musim 2024. Tim tersebut berada di belakang Mercedes, McLaren, Ferrari dan pemimpin klasemen Red Bull.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI