Sempat Mau Mundur, Reza Pahlevi Bersyukur Akhiri Spain Masters 2024 dengan Juara

Reky Kalumata Suara.Com
Senin, 01 April 2024 | 16:10 WIB
Sempat Mau Mundur, Reza Pahlevi Bersyukur Akhiri Spain Masters 2024 dengan Juara
Ganda putra Indonesia Sabar Karyaman Gutama/Reza Pahlevi Isfahani berpose dengan trofi kemenangan Spain Masters 2024 di Madrid, Spanyol, Minggu (31/3/2024). (ANTARA/HO/PP PBSI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kemenangan di Madrid Spain Masters bagi Sabar/Reza menjadi spesial karena merupakan gelar juara pertama mereka dalam BWF World Tour, setelah serangkaian hasil positif ketika menjadi finalis Orleans Masters 2024 dan semifinalis Swiss Open 2024.

“Kemenangan ini saya persembahkan pertama untuk saya sendiri dan semua orang yang sudah mendukung saya,” tutup Reza.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI