Suara.com - Jadwal voli Putra AVC Championship 2023 yang digelar di Urmia, Iran ini dimulai dari 19-26 Agustus 2023. Jadwal selengkapnya akan terungkap di artikel ini.
Laga AVC Champhionship 2023 diikuti oleh 17 ngeara, dan Indonesia adalah salah satu daridua negara di Asia Tenggara. Timnas Voli Putra Indonesia berada di Pool C bersama timnas dari China dan Kazakhstan.
Sejauh ini, Timnas Voli Putra Indonesia sudah berhasil meraih gelar juara Seri I dan Seri II SEA V League 2023.
Pembagian grub
Berikut berupakan daftar lengkap grup AVC Championship 2023.
Baca Juga: Link Nonton AVC Championship 2023 Dimana? Cek Info dan Jadwalnya
- Pool A: Iran, Hong Kong, Irak
- Pool B: Jepang, Uzbekistan, Thailand
- Pool C: China, Kazakhstan, Indonesia
- Pool D: Chinese Taipei, Bahrain, Mongolia
- Pool E: Qatar, India, Afganistan
- Pool F: Pakistan, Korea Selatan, Bangladesh
Jadwal Voli Putra AVC Championship 2023
Berikut list jadwal AVC Championship 2023 untuk timnas voli putra.
Pool A
- Sabtu, 19 Agustus 2023
Berlangsung Pukul 12.45 WIB
Hong Kong vs Irak - Minggu, 20 Agustus 2023
Berlangsung Pukul 15.45 WIB
Iran vs Hong Kong - Senin, 21 Agustus 2023
Berlangsung Pukul 15.45 WIB
Irak vs Iran
Pool B
- Sabtu, 19 Agustus 2023
Berlangsung Pukul 09.45 WIB
Jepang vs Thailand - Minggu, 20 Agustus 2023
Berlangsung Pukul 09.45 WIB
Uzbekistan vs Jepang - Senin, 21 Agustus 2023
Berlangsung 09.45 WIB
Thailand vs Uzbekistan
Pool C
Baca Juga: Tidak Ada Nama Rivan dalam Timnas Voli Putra Championship 2023
- Sabtu, 19 Agustus 2023
Berlangsung Pukul 09.45 WIB
Indonesia vs China - Minggu, 20 Agustus 2023
Berlangsung Pukul 09.45 WIB
Kazakhstan vs Indonesia - Senin, 21 Agustus 2023
Berlangsung Pukul 09.45 WIB
China vs Kazakhstan
Pool D
- Sabtu, 19 Agustus 2023
Berlangsung Pukul 15.45 WIB
China Taipei vs Mongolia - Minggu, 20 Agustus 2023
Berlangsung 15.45 WIB
Bahrain vs China Taipei - Senin, 21 Agustus 2023
Berlangsung 15.45 WIB
Mongolia vs Bahrain
Pool E
- Sabtu, 19 Agustus 2023
Berlangsung 12.45 WIB
Qatar vs India - Minggu, 20 Agustus 2023
Berlangsung 12.45 WIB
Afganistan vs Qatar - Senin, 21 Agustus 2023
Berlangsung 12.45 WIB
India vs Afganistan
Pool F
- Sabtu, 19 Agustus 2023
Berlangsung 15.45 WIB
Bangladesh vs Korea Selatan - Minggu, 20 Agustus 2023
Berlangsung 12.45 WIB
Pakistan vs Bangladesh - Senin, 21 Agustus 2023
Berlangsung 12.45 WIB
Korea Selatan vs Pakistan
Berikut nama atlet Timnas Voli Putra Indonesia yang ikut bertanding di AVC Championship 2023
Libero
- Irpan
- Fahreza Rakha Abhinaya
Setter
- Dio Zulfikri
- Jasen Natanael Kilanta
Middle blocker
- Muhammad Malizi
- Hendra Kurniawan
- Cep Indra Agustin
- Hernanda Zulfi
Outside Hitter
- Fahry Septian Putratama
- Farhan Halim
- Doni Haryono
- Amin Kurnia Sandi Akbar
Opposite Hitter
- Boy Arnez Arabi
- Agil Anggara
Pertandingan AVC Championship 2023 ini bisa disaksikan secara langsung di saluran nonton Moji TV dan Vidio. Nah demikian jadwal voli Putra AVC Championship 2023
Kontributor : Mutaya Saroh