Novak Djokovic Awali Perjuangan untuk Pecahkan Rekor di French Open

Rully Fauzi Suara.Com
Selasa, 30 Mei 2023 | 00:05 WIB
Novak Djokovic Awali Perjuangan untuk Pecahkan Rekor di French Open
Petenis Novak Djokovic dari Serbia. [Marco BERTORELLO / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Djokovic melakukan break untuk memulai set ketiga sebelum menyelamatkan tiga break point pada gim kedua.

Kovacevic melakukan break untuk pertama kalinya dalam pertandingan tersebut untuk menyamakan kedudukan menjadi 3-3, namun segera kehilangan servis lagi.

Djokovic secara tidak biasa tersandung saat servis ketika Kovacevic memaksakan tie-break.

Namun petenis nomor tiga dunia itu dengan cepat bangkit kembali, mendominasi break point sebelum mengakhiri perlawanan Kovacevic pada match point pertamanya untuk memenangi pertandingan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI