Top 5 Sport: Tekuk Aryna Sabalenka, Iga Swiatek Hadapi Ons Jabeur di Final US Open 2022

Reky Kalumata Suara.Com
Sabtu, 10 September 2022 | 07:53 WIB
Top 5 Sport: Tekuk Aryna Sabalenka, Iga Swiatek Hadapi Ons Jabeur di Final US Open 2022
Petenis Polandia Iga Swiatek merayakan kemenangannya atas petenis Belarusia Aryna Sabalenka dalam pertandingan semifinal tunggal putri turnamen Tenis AS Terbuka 2022 di USTA Billie Jean King National Tennis Center di New York, pada 8 September 2022. Corey Sipkin / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Tangkapan layar - Presiden Joko Widodo menyampaikan arahan saat membuka Rapat Koordinasi Nasional Pengendalian Inflasi Tahun 2022 di Istana Negara, Jakarta, Kamis (18/8/2022). [ANTARA/Gilang Galiartha]
Tangkapan layar - Presiden Joko Widodo menyampaikan arahan saat membuka Rapat Koordinasi Nasional Pengendalian Inflasi Tahun 2022 di Istana Negara, Jakarta, Kamis (18/8/2022). [ANTARA/Gilang Galiartha]

Presiden Joko Widodo atau Jokowi menyampaikan ucapan selamat Hari Olahraga Nasional (Haornas) 2022 yang diperingati setiap tanggal 9 September. Jokowi mengatakan bahwa olahraga bukan hanya sekedar gaya hidup dan latihan fisik belaka.

"Olahraga bukan sekadar gaya hidup dan latihan fisik belaka, melainkan instrumen untuk menanamkan jiwa dan karakter yang tangguh, memelihara semangat untuk menjadi pemenang, serta menjaga optimisme untuk maju," tulis Jokowi di akun Twitter resminya, @jokowi

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI