Suara.com - Balap FIM Asia Road Racing Championship (ARRC) 2022 yang digelar di Sirkuit Sugo, Jepang sudah dimulai pada hari Jumat (12/8/2022).
Para pembalap pun sudah menyelesaikan hari pertama ini dengan hasil yang beragam. Untuk kelas AP250, pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT), Rheza Danica Ahrens tampil perkasa.
Ia berhasil mendominasi dimulai pada Free Pratice kedua hingga Combine Pratice dengan menduduki posisi pertama.
Pada Free Pratice pertama, ia hanya berhasil menduduki posisi kedua dengan catatan waktu 1'43.001. Namun pada Free Pratice kedua, ketiga, hingga Combine pratice, ia berhasil meraih posisi pertama.
Baca Juga: Jelang ARRC 2022 Seri Ketiga, Andi Gilang Siap Beri Kado Spesial untuk HUT RI ke-77
Berikut hasil lengkap ARRC Jepang 2022 Kelas AP250 yang digelar pada Jumat ini.
1. Free Pratice 1
2. Free Pratice 2
3. Free Pratice 3
4. Combined Pratice
Baca Juga: Rheza Danica Pebalap AHRT Siap Pertahankan Klasemen dan Raih Podium di ARRC Sepang 2022