Kepala Dinas Perhubungan Solo, Hari Prihatno mengatakan Kementerian Perhubungan mengerahkan sekitar 130 bus yang 65 armada di antaranya dilengkapi dengan fasilitas untuk kursi roda dan sudah dimodifikasi.
APG 2022 di Solo diikuti 1.248 atlet dan 534 ofisial, yang bertanding dalam 924 nomor yang memperebutkan 453 medali.
[Antara]