Top 5 Sport: Ini Dia Rival Terberat di MotoGP 2022 Versi Fabio Quartararo, Siapa Dia?

Reky Kalumata Suara.Com
Kamis, 28 Juli 2022 | 09:08 WIB
Top 5 Sport: Ini Dia Rival Terberat di MotoGP 2022 Versi Fabio Quartararo, Siapa Dia?
Rider Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo memenangi MotoGP Jerman di Sirkuit Sachsenring, Minggu (19/6/2022) malam WIB. [Ronny Hartmann / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca selengkapnya

3. Ducati Kepincut Gunakan Jasa Marc Marquez di Masa Depan, Akankah Terealisasi?

Marc Marquez saat menjalani MotoGP Prancis 2022 (Instargram)
Marc Marquez saat menjalani MotoGP Prancis 2022 (Instargram)

Nama Marc Marquez memang identik dengan Honda. Tak pelak jika menyebut Honda, pasti semua mata tertuju pada Marc Marquez.

Namun bagaimana jika Marc Marquez sudah tak lagi bersama Honda? Atau pindah ke tim rival seperti Ducati, Yamaha, ataupun Aprilia.

Baca selengkapnya

4. ASEAN Para Games 2022: Dua Atlet Blind Judo Indonesia Harus Tes Ulang Penglihatan

Salah satu atlet blind judo Indonesia untuk ASEAN Para Games 2022 menjalani tes penglihatan di Grand H.A.P Hotel, Solo, Jawa Tengah, Rabu (27/7/2022). (ANTARA/HO-NPC Indonesia)
Salah satu atlet blind judo Indonesia untuk ASEAN Para Games 2022 menjalani tes penglihatan di Grand H.A.P Hotel, Solo, Jawa Tengah, Rabu (27/7/2022). (ANTARA/HO-NPC Indonesia)

Sebanyak dua dari 18 atlet blind judo Indonesia harus mengulang tes penglihatan setelah tidak lolos klasifikasi ASEAN Para Games 2022 yang berlangsung di Grand H.A.P Hotel, Solo, Jawa Tengah, Rabu (27/7/2022).

Pelatih Blind Judo Indonesia, Imam Kuncoro, dalam keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Rabu, mengatakan dua atlet yang belum lolos klasifikasi adalah atlet pemula. Dia tak secara detail menyebutkan nama.

Baca selengkapnya

Baca Juga: 5 Hits Bola: Serba Salah Posisi Alaba Usai Real Madrid Datangkan Rudiger

5. Pantang Jemawa, Bos Yamaha Enggan Kendurkan Tensi Jelang Paruh Kedua MotoGP 2022

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI