Lambat laun ia masuk dalam jajaran pembalap yang jarang dilirik MotoGP secara serius, lantaran timnya sendiri, kurang memiliki minat untuk berinvestasi pada pembalap muda potensial.
Itu tadi beberapa nama pembalap yang jarang dilirik MotoGP dan publik penggemar balapan ini. Semoga bisa menjadi informasi yang berguna, dan selamat melanjutkan aktivitas Anda.
Kontributor : I Made Rendika Ardian