![Pebalap Gresini Racing MotoGP, Enea Bastianini. [KARIM JAAFAR / AFP]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/03/06/40263-enea-bastianini.jpg)
Performa apik Enea Bastianini di musim MotoGP 2022 ini menarik minat beberapa pabrikan, salah satunya Ducati Lenovo. Mereka terus memantau perkembangan pembalap Gresini Racing tersebut.
Ducati Lenovo memang sedang mencari pembalap baru yang lebih berkompeten untuk menggantikan posisi Jack Miller yang performanya di luar ekspetasi.