Grizzlies vs Warriors: Panggung Ja Morant vs Stephen Curry

Arief Apriadi Suara.Com
Minggu, 01 Mei 2022 | 08:24 WIB
Grizzlies vs Warriors: Panggung Ja Morant vs Stephen Curry
Pebasket Memphis Grizzlies Ja Morant (kanan) mendribel bola dan berupaya melewati penjagaan pebasket Minnesota Timberwolves Patrick Beverley (22) dalam laga play off NBA, di Target Center, Minneapolis, Minnesota, Amerika Serikat, Sabtu (23/4/2022). ANTARA FOTO/Reuters-Brad Rempel-USA TODAY Sports/hp.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Statistik mencatat Warriors memiliki efektivitas tembakan terbuka sebesar 60,8 persen sepanjang putaran pertama, terbaik keempat dalam sejarah NBA di sebuah seri playoff.

Tapi Grizzlies punya modal sebagai tim dengan rasio pertahanan terbaik ketiga di seri putaran pertama, yang bisa menjadikan semifinal Barat ini berlangsung hingga Gim 7 nantinya.

Jadwal seri semifinal Barat Grizzlies vs Warriors (dalam WIB, gim 5-7 dimainkan apabila diperlukan):

Gim 1 - Senin (2/5) 02.30 di Memphis
Gim 2 - Rabu (4/5) 08.30 di Memphis
Gim 3 - Minggu (8/5) 07.30 di San Francisco
Gim 4 - Selasa (10/5) 09.00 di San Francisco
Gim 5 - Kamis (12/5) di Memphis
Gim 6 - Sabtu (14/5) di San Francisco
Gim 7 - Selasa (17/5) di Memphis

[Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI