Top 5 Sport: Bagas/Fikri Tersingkir di Babak Pertama Kejuaraan Asia 2022

Reky Kalumata Suara.Com
Rabu, 27 April 2022 | 10:21 WIB
Top 5 Sport: Bagas/Fikri Tersingkir di Babak Pertama Kejuaraan Asia 2022
Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Bagas Maulana (kanan) dan pasangannya Muhammad Shohibul Fikri saat bertanding pada Daihatsu Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta, Selasa (14/1/2020). ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/aww. (ANTARA/ADITYA PRADANA PUTRA)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Pasangan ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, lolos ke semifinal SEA Games 2019 usai kalahkan Nipitphon Phuangphuapet/Savitree Amitrapai (Thailand), Sabtu (7/12). [Humas PBSI]
Pasangan ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, lolos ke semifinal SEA Games 2019 usai kalahkan Nipitphon Phuangphuapet/Savitree Amitrapai (Thailand), Sabtu (7/12). [Humas PBSI]

Pasangan ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari berhasil melewati babak pertama Badminton Asia Championships (BAC) alias Kejuaraan Asia 2022 dengan mengalahkan wakil Hong Kong, Tang Chun Man/Tse Ying Suet, Selasa (26/4/2022).

Dalam pertandingan di Muntinlupa Sports Complex, Manila, Filipina itu, Rinov/Pitha berhasil melaju ke babak kedua usai mengalahkan lawannya dengan skor 21-10, 21-19.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI