Sindir Lewis Hamilton yang Berencana Akuisisi Chelsea, Verstappen: Saya Kira Dia Fans Arsenal

Arief Apriadi Suara.Com
Jum'at, 22 April 2022 | 19:37 WIB
Sindir Lewis Hamilton yang Berencana Akuisisi Chelsea, Verstappen: Saya Kira Dia Fans Arsenal
Pembalap Red Bull asal Belanda, Max Verstappen, melakukan selebrasi di podium setelah memenangkan Grand Prix Formula Satu Arab Saudi 2022 di Sirkuit Corniche Jeddah pada 27 Maret 2022. ANDREJ ISAKOVIC / AF
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hamilton disebut telah melakukan pembicaraan dengan ketua International Airlines Group (IAG), Martin Broughton, selama beberapa minggu mengenai kemungkinan keterlibatannya dalam pembelian Chelsea.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI