Espargaro akan berupaya mempertahankan momentum saat MotoGP menyambangi Sirkuit Internasional Mandalika dalam MotoGP Indonesia dua pekan mendatang.
Di Lombok, sang pebalap Spanyol juga merasakan hasil positif setelah mencatatkan lap tercepat pada sesi tes pramusim di Mandalika pertengahan bulan lalu.
[Antara]