Prabowo Subianto Bertekad Bawa Pencak Silat ke Olimpiade

Syaiful Rachman Suara.Com
Jum'at, 17 Desember 2021 | 22:37 WIB
Prabowo Subianto Bertekad Bawa Pencak Silat ke Olimpiade
Ketua Umum PB IPSI Prabowo Subianto saat menyampaikan sambutan pada Musyawarah Nasional (Munas) XV PB IPSI dengan tema "Indonesia Maju, Pencak Silat Menuju Olimpiade", di Hotel Aston, Sentul, Bogor, Jumat (17/12/2021). (HO/Dok pribadi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pencak silat adalah Olah Yudha. Kalau dalam bahasa Inggris disebut martial arts, martial artinya yudha, kemiliteran. Karena bagaimanapun 'survival' bangsa dari sejak ribuan tahun, terletak dalam kemampuan bangsa itu untuk membela dirinya," jelasnya.

"Di sinilah tugas pencak silat, dari pendahulu-pendahulu kita, bahwa melalui pencak silat kita didik akhlak, kepribadian, jiwa dan raga. Olahraga juga, jiwa (budaya, kepribadian)," pungkas Prabowo seperti dimuat Antara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI