
Upacara pembukaan Olimpiade Paris pada 26 Juli 2024 tak akan berlangsung di stadion layaknya edisi-edisi sebelumnya. Opening ceremony akan mengambil tempat di Sungai Seine.
Meski terbilang baru, ide itu dinilai melanggar tradisi Olimpiade-Olimpiade Musim Panas sebelumnya yang biasanya berupa prosesi atlet dan ofisial di sebuah stadion.