Kondisi serupa juga harus didapati Praveen / Melati. Mereka yang saat ini menduduki peringkat ketiga Grup B wajib meraih kemenangan dalam laga terakhir kontra wakil Hong Kong, Tang Chun Man / Tse Ying Suet.
Berikut jadwal BWF World Tour Finals 2021:
Lapangan 1
[Main ke-3] Ganda Putri-Grup A: Pearly Tan / Thinaah Muralitharan (Malaysia) vs Greysia Polii / Apriyani Rahayu (Indonesia)
[Main ke-9] Ganda Putra-Grup A: Kevin Sanjaya Sukamuljo / Marcus Fernaldi Gideon (Indonesia) vs Kims Astrup / Anders Skaarup Rasmussen (Denmark)
[Main ke-10] Ganda Putra-Grup B: Christo Popov / Toma Junior Popov (Prancis) vs Pramudya Kusumawardana / Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan (Indonesia)
Lapangan 2
[Main ke-7] Ganda Campuran-Grup B: Tang Chun Man / Tse Ying Suet (Hong Kong) vs Praveen Jordan / Melati Daeva Oktavianti (Indonesia)
*Pertandingan akan berlangsung mulai pukul 10.00 WITA atau pukul 09.00 WIB.
Baca Juga: Kuku Cantik Marcus Tersorot di Ajang BWF World Tour Finals, Bikin Netizen Minder