Top 5 Sport: Rekap Hasil Bulutangkis PON Papua, Rabu 6 Oktober

Reky Kalumata Suara.Com
Kamis, 07 Oktober 2021 | 09:30 WIB
Top 5 Sport: Rekap Hasil Bulutangkis PON Papua, Rabu 6 Oktober
Pebulutangkis tunggal putra Kalimantan Timur, Surya Purnama Sidi. [ANTARA FOTO/Nova Wahyudi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca selengkapnya

3. Tampil Perkasa, Lalu Mohammad Zohri Sabet Emas PON Papua

Sprinter Nusa Tenggara Barat Lalu Mohammad Zohri (tengah), Sudirman Hadi (kiri), dan pelari Kalimantan Tengah Eko Rimbawan (kanan) berpose usai prosesi pengalungan medali nomor 100 meter putra cabang olahraga atletik di Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua di GOR Mimika Sport Complex, Mimika, Papua, Rabu (6/10/2021) (ANTARA/Fathur Rochman)
Sprinter Nusa Tenggara Barat Lalu Mohammad Zohri (tengah), Sudirman Hadi (kiri), dan pelari Kalimantan Tengah Eko Rimbawan (kanan) berpose usai prosesi pengalungan medali nomor 100 meter putra cabang olahraga atletik di Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua di GOR Mimika Sport Complex, Mimika, Papua, Rabu (6/10/2021) (ANTARA/Fathur Rochman)

Sprinter nasional asal Nusa Tenggara Barat Lalu Mohammad Zohri tampil perkasa saat meraih medali emas nomor 100 meter putra cabang olahraga atletik di Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua.

Bertanding di GOR Mimika Sport Complex, Mimika, Papua, Rabu, Zohri menginjak garis finis dengan waktu 10,46 detik, diikuti rekan seprovinsinya Sudirman Hadi yang mengamankan medali perak dengan catatan waktu 10,68 detik.

Baca selengkapnya

4. PON Papua: Lifter Eko Yuli Irawan Sumbang Emas untuk Jatim

Lifter Eko Yuli Irawan. [Antara]
Lifter Eko Yuli Irawan. [Antara]

Peraih medali perak Olimpiade Tokyo, Eko Yuli Irawan memuncaki kelas 67kg angkat besi putra PON XX Papua 2021 dengan menyumbangkan kepingan emas untuk Jawa Timur (Jatim).

Tampil di Auditorium Universitas Cendrawasih, Jayapura, Rabu (6/10/2021) malam, lifter Eko Yuli Irawan menundukkan tujuh rivalnya dengan mengumpulkan total 312kg barbel (143kg Snatch dan 170kg clean and jerk).

Baca selengkapnya

Baca Juga: PON Papua: Jawa Timur Kawinkan Emas 800 Meter Surface Selam Kolam

5. Tuan Rumah Dominasi Perolehan Medali Emas Road Race PON Papua

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI