5. Lewis Hamilton Punya Kans Kunci Kemenangan ke-100 di F1 GP Rusia

Pebalap Mercedes, Lewis Hamilton memiliki peluang besar untuk meraih kemenangan ke-100 dalam kariernya di Formula 1 saat tampil di F1 GP Rusia 2021 akhir pekan ini, Minggu (26/9/2021).
Pasalnya Mercedes telah memenangi setiap balapan di sirkuit Sochi yang dibangun di komplek Olimpiade itu sejak 2014.