Jadwal Piala Sudirman dan Thomas & Uber Berdekatan, Indonesia Enggan Mengeluh

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 25 Agustus 2021 | 21:36 WIB
Jadwal Piala Sudirman dan Thomas & Uber Berdekatan, Indonesia Enggan Mengeluh
Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) PBSI, Rionny Mainaky. [Dok. PBSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Piala Thomas dan Uber. (Foto: ist)
Piala Thomas dan Uber. (Foto: ist)

Di Piala Sudirman 2021, tim Indonesia tergabung di Grup C bersama Denmark, Komite Olimpiade Rusia (ROC), dan Kanada.

Sementara di Piala Thomas 2020, tim beregu putra Indonesia selaku unggulan pertama, tergabung di Grup A bersama China Taipei, Aljazair, dan Thailand.

Sedangkan di Piala Uber 2020, tim beregu putri Indonesia tergabung dalam Grup A bersama unggulan pertama Jepang, serta dua negara Eropa yakni Jerman dan Prancis.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI