![Casey Stoner saat jadi juara dunia MotoGP bersama Repsol Honda tahun 2011. [AFP]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2017/11/09/62673-casey-stoner-juara-dunia.jpg)
Setelah Gibernau era berganti. Rossi mendapat persaingan berat dari mantap Casey Stoner. Mantan pebalap asal Australia tersebut menampilan perfroma hebat di 2007.
Di tahun pertamanya bersama Ducati itu pula, Stoner berhasil merebut gelar juara MotoGP. Rivalitas sengit antara Rossi dan Stoner terus berlanjut hingga dia pindah ke Honda kemudian akhirnya pensiun lebih dulu.
![Jorge Lorenzo saat memperkuat tim Repsol Honda di MotoGP 2019 lalu. [JOSE JORDAN / AFP]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/10/16/82938-jorge-lorenzo.jpg)
Meski cukup lama membela tim yang sama yaitu Yamaha, rivalitas antara Rossi dan Lorenzo sangat kentara. Hubungan keduanya bahkan disebut-sebut tidak terlalu akur ketika Lorenzo datang ke Yamaha pada 2008.
Lorenzo yang tampil apik membuat Rossi tampak makin jengkel. Pembalap asal Italia itu pun akhirnya memilih pindah ke Ducati pada 2011 dan 2012. Karier yang tak manis di Ducati membuatnya kembali ke Yamaha dan bertandem dengan Lorenzo pada 2013.
4. Max Biaggi
![Max Biaggi saat masih memperkuat tim Repsol Honda di Kejuaraan Dunia MotoGP 2005. [AFP/Mario Laporta]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/03/21/17220-max-biaggi.jpg)
Ini merupakan rival di awal-awal karier Rossi sebagi pebalap kelas utama. Keduanya sudah bersaing ketika balapan kelas utama masih disebut kelas 500 cc.
Rossi yang naik ke kelas tersebut pada 2000, langsung memberi persaingan ketat buat Biaggi. Salah satu duel tersengit antara Rossi dan Biaggi terjadi pda 2004 di Afrika Selatan.
Begitu ketatnya duel di antara mereka, catatan waktu Rossi yang memenangi balapan hanya terpaut 0,210 detik dari Biaggi yang mengisi podium kedua.
Baca Juga: Rekor-rekor Valentino Rossi Selama Berkarier Bersama Yamaha
5. Marc Marquez