The Daddies Tersingkir di Semifinal Olimpiade Tokyo dan 4 Berita Sport Terkini

Reky Kalumata Suara.Com
Jum'at, 30 Juli 2021 | 20:24 WIB
The Daddies Tersingkir di Semifinal Olimpiade Tokyo dan 4 Berita Sport Terkini
Ganda putra Indonesia Mohammad Ahsan (kanan) dan Hendra Setiawan saat menghadapi pasangan ganda putra Taiwan Wang Chi-lin Taiwan dan Lee Yang di Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Sports Plaza di Tokyo pada 30 Juli , 2021. Alexander NEMENOV / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Sprinter Indonesia Alvin Tehupeiory (kedua kanan) mencoba lintasan sebelum penyisihan 100 meter putri heat 3 cabang atletik Olimpiade Tokyo 2020 di Stadion Olimpiade Tokyo, Jepang, Jumat (30/7/2021). ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/wsj (ANTARA FOTO/SIGID KURNIAWAN)
Sprinter Indonesia Alvin Tehupeiory (kedua kanan) mencoba lintasan sebelum penyisihan 100 meter putri heat 3 cabang atletik Olimpiade Tokyo 2020 di Stadion Olimpiade Tokyo, Jepang, Jumat (30/7/2021). ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/wsj (ANTARA FOTO/SIGID KURNIAWAN)

Sprinter putri Indonesia, Alvin Tehupeiory gagal ke semifinal nomor lari 100 meter putri Olimpiade Tokyo 2020 setelah cuma finis kedelapan pada babak pertama di Stadion Olimpiade, Tokyo, Jumat (30/7/2021).

Alvin Tehupeiory finis kedelapan atau terakhir dengan catatan waktu 11.92 detik. Dia kalah cepat dari rival-rivalnya di heat 2 babak pertama.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI