"Selanjutnya, semua komponen setelan, termasuk Sistem Airbag Tech-Air®, masih utuh dan berfungsi penuh."
"Ini hanya penilaian pertama, untuk diselidiki lebih lanjut setelah setelan tersebut berada di laboratorium Alpinestars di markas Alpinestars, melakukan semua pengujian dan analisis untuk memahami lebih lanjut tentang penyebab apa yang terjadi selama balapan."
Akibat diturunkan dari posisi ketiga menjadi keenam, pembalap Monster Yamaha ini cuma unggul 14 poin atas rider Pramac Ducati Johann Zarco, yang finis di urutan kedua di belakang pebalap KTM Miguel Oliveira.