Begitu pun dengan Mark bersama rekannya, Marvin Seidel di ganda putra tak bisa bertanding menghadapi lawannya asal Rusia Vladimir Ivanov / Ivan Sozonov.
BWF dan Badminton Eropa pun memutuskan untuk membatalkan dua partai final tunggal putra dan ganda putra serta meniadakan seremoni podium.
Berikut hasil final Kejuaraan Eropa 2021:
Tunggal putra: Anders Antonsen (Denmark) vs Viktor Axelsen (Denmark) walkover
Tunggal putri: Carolina Marin (Spanyol) vs Line Christophersen (Denmark) 21-13, 21-18
Ganda putra: Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov (Rusia) vs Mark Lamsfuss/Marvin Seidel (Jerman) walkover
Ganda putri: Gabriela Stoeva/Stefani Stoeva (Bulgaria) vs Chloe Birch/Lauren Smith (Inggris) 21-14, 21-19
Ganda campuran: Radion Alimov/Alina Davletova (Rusia) vs Marcus Ellis/Lauren Smith (Inggris) 13-21, 21-16, 21-15
Baca Juga: Pertandingan Manchester United vs Liverpool Resmi Ditunda