Meskipun Jepang tidak mengalami kasus COVID-19 separah banyak negara lainnya, tingkat infeksi meningkat kembali sejak Januari, dan semakin banyak berasal dari jenis varian baru. Tokyo, Rabu, melaporkan 925 kasus baru.
Olimpiade akan berlangsung dari 23 Juli hingga 8 Agustus. (Antara)