Suara.com - Performa Valentino Rossi di MotoGP 2021 ini tidak membuat puas para fans. Ia gagal menampilkan performa terbaiknya selama 3 seri MotoGP. Hal itu membuat Jorge Lorenzo menyoroti performa The Doctor.
Atlet Atletik nasional Lalu Muhammad Zohri masuk daftar 30 Under 30 Asia yang dirilis majalah Forbes tahun ini. Zohri pun bersyukur namanya bisa masuk di majalah Forbes.
Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Rabu (21/4/2021) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Tampil Buruk di MotoGP, Valentino Rossi Dapat Sindiran dari Jorge Lorenzo

Performa Valentino Rossi di MotoGP 2021 ini tidak membuat puas para fans. Ia gagal menampilkan performa terbaiknya selama 3 seri MotoGP.
Hal ini pun membuat Jorge Lorenzo menyoroti performa The Doctor.
2. Masuk Daftar Forbes 30 Under 30 Asia, Begini Komentar Lalu Muhammad Zohri
![Sprinter muda Indonesia, Lalu Muhammad Zohri, saat ditemui di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Selasa (9/4/2019). [Suara.com/Arief Apriadi]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/04/09/38610-lalu-muhammad-zohri.jpg)
Atlet Atletik nasional Lalu Muhammad Zohri masuk daftar 30 Under 30 Asia yang dirilis majalah Forbes tahun ini. Zohri pun bersyukur namanya bisa masuk di majalah Forbes.
Prestasi di nomor lari yang dianggap bergengsi di dunia membuat majalah yang berbasis di Amerika Serikat ini memasukkan nama Lalu Zohri ke jajaran terbaik dalam kategori entertainment and sports Asia.