"Fausto Gresini adalah rekan, teman bagi semua dan akan sangat dirindukan. Kami turut berbela sungkawa kepada keluarga dan orang-orang yang dicintai. Selamat beristirahat dengan tenang Fausto."
Gresini Racing tahun ini menggandeng Indonesian Racing, brand dari perusahaan manajemen olahraga Indonesia MP1, sebagai sponsor utama mereka di kelas Moto3.
Indonesian Racing juga menjadi salah satu sponsor tim Gresini di kelas Moto2.