Hasil Lakers vs Bulls, LeBron James Cs Menang Susah Payah

Arief Apriadi Suara.Com
Sabtu, 09 Januari 2021 | 16:18 WIB
Hasil Lakers vs Bulls, LeBron James Cs Menang Susah Payah
Los Angeles Lakers harus susah payang mengalahkan tamunya, Chicago Bulls, dalam pertandingan NBA di Staples Center Los Angeles, Jumat waktu setempat atau Sabtu (9/1/2021) WIB. [Instagram@chicagobulls]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Stephen Curry mencetak 38 poin untuk membawa Golden State Warriors mengalahkan LA Clippers.

Dalam pertandingan ulang dari pertandingan Rabu yang dimenangi Clippers itu, Warriors menggunakan 20 lemparan 3 angka --termasuk sembilan dari Curry-- untuk mencegah tim tamu merebut kedua pertandingan.

Curry mencatat double-double. Selain 38 poin, ia juga memberikan 11 assist.

Wiggins menyelesaikan pertandingan dengan 16 poin dan Paschall 12 poin dari bangku cadangan untuk Warriors, yang sukses menembakkan 20 dari 41 3-pointers.

Di kubu Clippers, Paul George mencetak poin tertinggi tim dengan 25 poin, dikuti Kawhi Leonard dengan 24 poin untuk Los Angeles, yang memenangi tiga pertandingan pertamanya di Chase Center, termasuk sepasang kenenangan telak musim lalu.

Hasil pertandingan NBA, Jumat waktu AS atau Sabtu (9/1/2021) WIB (tuan rumah ditulis dengan hurup kapital):

DETROIT 110 vs Phoenix 105 (OT)

BOSTON 116 vs Washington 107

Oklahoma City 101 vs NEW YORK 89

Baca Juga: Joe Harris Pimpin Brooklyn Nets Kalahkan Philadelphia 76ers

Charlotte 118 vs NEW ORLEANS 110

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI