Olimpiade Tokyo: Atlet Wajib Dites Virus Setiap 4-5 Hari Sekali

Syaiful Rachman Suara.Com
Kamis, 03 Desember 2020 | 04:00 WIB
Olimpiade Tokyo: Atlet Wajib Dites Virus Setiap 4-5 Hari Sekali
Ring Olimpiade di depan markas IOC di Lousanne. [AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Prospek olimpiade berlangsung aman tahun depan telah didorong oleh pengembangan vaksin untuk melawan COVID-19, termasuk suntikan Pfizer yang disetujui oleh Inggris di hari yang sama.

Vaksin bisa membuat tindakan pencegahan COVID-19 tidak lagi diperlukan oleh panpel, tetapi Muto menekankan bahwa mereka akan melanjutkan agenda baik dengan atau tanpa vaksin.

"Mengenai vaksinnya, baru belakangan ini kami sudah mulai melihat kabar positif tapi saat ini belum tersedia. Apa yang mungkin terjadi, apa yang bisa terjadi masih tidak jelas, jadi kami bekerja dengan asumsi bahwa vaksin belum tersedia," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI