Dapat Beasiswa NBA, Perasaan Derrick Michael Campur Aduk

Senin, 26 Oktober 2020 | 18:52 WIB
Dapat Beasiswa NBA, Perasaan Derrick Michael Campur Aduk
Pebasket muda yang tergabung di tim nasional (Timnas) basket Indonesia, Derrick Michael Xzavierro mendapat tawaran beasiswa penuh dari NBA Academy. [Dok. IBL]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Ada masa preparasi studi, tetapi untuk latihan bersama bisa langsung ikut serta,” kata Derrick.

“Bila tim nasional Indonesia membutuhkan saya untuk membela tim, mereka juga akan mengijinkan,” sambung atlet bertinggi badan 201 cm tersebut.

Saat ini, Derrick masih berlatih bersama tim nasional Indonesia yang tengah bersiap menghadapi windows kedua Kualifikasi FIBA Asia Cup 2021 pada 28-30 November mendatang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI