Top 5 Sport: Anthony Joshua: Insya Allah Saya Rebut Sabuk WBC Milik Fury

Reky Kalumata
Top 5 Sport: Anthony Joshua: Insya Allah Saya Rebut Sabuk WBC Milik Fury
Petinju Inggris, Anthony Joshua (tengah), merayakan keberhasilannya menjadi juara dunia tinju kelas berat WBA (Super), WBO, IBO dan IBF, usai mengalahkan Andy Ruiz dalam pertarungan di Diriyah Arena, Arab Saudi, Sabtu (7/12/2019) malam waktu setempat. [AFP/Fayez Nureldine]

Rumitnya proses kepindahan Valentino Rossi ke Petronas Yamaha SRT

Suara.com - Juara kelas berat IBF, IBO, WBA, dan WBO, Anthony Joshua menanggapi tantangan Tyson Fury yang berharap bisa berduel dengannya pada Desember 2020 nanti.

Dari ajang MotoGP, Valentino Rossi dikabarkan sudah sepakat bergabung dengan tim Petronas Yamaha SRT. Namun nyatanya, kepindahan rider Italia itu tak kunjung diumumkan.

Berita di atas adalah dua dari lima berita olahraga yang menarik di kanal sport Suara.com, sepanjang Senin (30/8/2020) yang kami rangkum di bawah ini:

1. Anthony Joshua: Insya Allah Saya Rebut Sabuk WBC Milik Tyson Fury

Baca Juga: Puncak Klasemen Direbut Sang Kakak Lagi, Alex Marquez Tak Sakit Hati

Petinju Inggris, Anthony Joshua (tengah), merayakan keberhasilannya menjadi juara dunia tinju kelas berat WBA (Super), WBO, IBO dan IBF, usai mengalahkan Andy Ruiz dalam pertarungan di Diriyah Arena, Arab Saudi, Sabtu (7/12/2019) malam waktu setempat. [AFP/Fayez Nureldine]
Petinju Inggris, Anthony Joshua (tengah), merayakan keberhasilannya menjadi juara dunia tinju kelas berat WBA (Super), WBO, IBO dan IBF, usai mengalahkan Andy Ruiz dalam pertarungan di Diriyah Arena, Arab Saudi, Sabtu (7/12/2019) malam waktu setempat. [AFP/Fayez Nureldine]

Juara kelas berat IBF, IBO, WBA, dan WBO, Anthony Joshua menanggapi tantangan Tyson Fury yang berharap bisa berduel dengannya pada Desember 2020 nanti.

Menyadur Boxingscene, Senin (31/8/2020), Joshua membalas tantangan Fury dengan menebar perang urat syaraf. Dia optimistis bisa merebut sabuk WBC milik Fury di duel nanti.

Baca selengkapnya

2. Rumitnya Proses Kepindahan Valentino Rossi ke Petronas Yamaha SRT

Pebalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat mengikuti konferensi pers MotoGP Ceko 2019 [AFP/Michal Cizek]
Pebalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, saat mengikuti konferensi pers MotoGP Ceko 2019 [AFP/Michal Cizek]

Valentino Rossi dikabarkan sudah sepakat bergabung dengan tim Petronas Yamaha SRT. Namun nyatanya, kepindahan rider Italia itu tak kunjung diumumkan.

Baca Juga: Honda Vario 160 2025: Tampil Kuning ala Valentino Rossi, Siap Bikin Jalanan Bergetar!

Bos Yamaha, Lin Jarvis membeberkan alasan mengapa kepindahan Valentino Rossi dari Monster Energy Yamaha ke tim satelit tak kunjung terealisasi.