Urusi Dua Tim, Honda Paparkan Persiapan Teknis Jelang F1 GP Hungaria

Jum'at, 17 Juli 2020 | 21:04 WIB
Urusi Dua Tim, Honda Paparkan Persiapan Teknis Jelang F1 GP Hungaria
Tim Aston Martin Red Bull Racing dengan driver max Verstappen dan Alex Albon [Honda Racing F1].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam laga yang akan berlangsung akhir pekan ini, F1 GP Hungaria sebagai seri ketiga dalam kalender F1 2020 menyajikan trek dengan karakter berbeda dari dua seri sebelumnya. Seperti disebutkan Toyoharu Tanabe, karakter Sirkuit Hungaroring cukup sulit untuk menyalip.

Kedua tim bersiap memberikan performa terbaik mereka di babak kualifikasi yang akan berlangsung esok hari, Sabtu (18/7/2020) agar bisa lebih leluasa berlaga dalam race day, Minggu (19/7/2020) lewat perolehan posisi grid yang menjanjikan.

Baca Juga: Juara di F1 GP Styria, Hamilton Semakin Dekati Rekor Michael Schumacher

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Dede Rohana Panaskan Tim Pemenangan, Kumpulkan 2.800 Tim Sukses Hingga Paparkan Visi Misi
Dede Rohana Panaskan Tim Pemenangan, Kumpulkan 2.800 Tim Sukses Hingga Paparkan Visi Misi
Timnas Indonesia Terus Matangkan Persiapan Jelang Hadapi Filipina
Timnas Indonesia Terus Matangkan Persiapan Jelang Hadapi Filipina
Rugi Besar! PSIS Semarang Kehilangan Dua Pilar Tim Jelang Hadapi Madura United Pekan Depan
Rugi Besar! PSIS Semarang Kehilangan Dua Pilar Tim Jelang Hadapi Madura United Pekan Depan
Gibran Terciduk Ulangi Kesalahan Penggunaan 'Para', Warganet: Beneran Nggak Ngerti atau Sengaja?
Gibran Terciduk Ulangi Kesalahan Penggunaan 'Para', Warganet: Beneran Nggak Ngerti atau Sengaja?
Jelang Piala AFF U-23, Timnas Indonesia Lakukan Persiapan Akhir
Jelang Piala AFF U-23, Timnas Indonesia Lakukan Persiapan Akhir
Tuntut Fadli Zon Buntut Kontroversi Lukisan Yos Suprapto, Rocky Gerung Ungkit soal Ketakutan
Tuntut Fadli Zon Buntut Kontroversi Lukisan Yos Suprapto, Rocky Gerung Ungkit soal Ketakutan

TERKINI