Top 5 Olahraga: Nasib Dovizioso, Si Leher Beton Akui Salah Pelihara Harimau

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Kamis, 02 April 2020 | 07:10 WIB
Top 5 Olahraga: Nasib Dovizioso, Si Leher Beton Akui Salah Pelihara Harimau
Pebalap tim pabrikan Ducati, Andrea Dovizioso, jelang mengikuti latihan bebas MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Sabtu (14/9/2019). [AFP/Marco Bertorello]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pandemi virus Corona membuat nasib Andrea Dovizioso di ajang MotoGP kian buram. Kontraknya bersama Ducati akan berakhir tahun ini.

Jadwal MotoGP 2020 kini tengah mengalami penundaan akibat wabah virus Corona.

Berita ini satu diantara lima berita olahraga terpopuler di kanal sport Suara.com pada, Rabu (2/4/2020).

Lainnya, Marc Marquez disebut diuntungkan dengan penundaan MotoGP 2020, dan Si Leher Beton Mike Tyson akui salah pelihara harimau.

Baca Juga: Buntut Penghentian Sementara IBL Akibat Corona, Gaji Pemain Akan Dipotong?

Selain itu, ada kabar baik dari pemain LA Lakers di mana dinyatakan negatif Covid-19.

Serta cara Richard Mainaky isi waktu setelah Pelatnas PBSI diliburkan dampak wabah virus Corona di Indonesia.

Mau tahu lebih lengkap mengenai berita-berita tersebut? Simak dalam ulasan Top 5 Olahraga berikut ini:

1. Virus Corona Bikin Nasib Andrea Dovizioso di MotoGP Buram

Pebalap Ducati, Andrea Dovizioso. [AFP/Oli Scarff]
Pebalap Ducati, Andrea Dovizioso. [AFP/Oli Scarff]

Virus Corona yang kini mewabah diberbagai negara telah menyebabkan banyak kerugian di segala aspek. Tak terkecuali untuk pebalap Ducati Andrea Dovizioso.

Baca Juga: Video Roger Federer Unjuk Kebolehan Pukulan Trik

Pandemi Corona membuat nasib Dovizioso di ajang MotoGP kian buram. Kontraknya bersama Ducati akan berakhir tahun ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI