Masuk Antrean Calon Penantang Pacquiao, Garcia: Saya Bisa Kanvaskan Dia

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Rabu, 04 Maret 2020 | 18:10 WIB
Masuk Antrean Calon Penantang Pacquiao, Garcia: Saya Bisa Kanvaskan Dia
Foto kolase Manny Pacquiao dan Mikey Garcia. [AFP/John Gurzinski & Instagram@teammikeygarcia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Saya bersedia bertarung melawan Manny Pacquiao di mana saja," tegasnya.

"Jika pertarungannya di Arab Saudi, kami harus datang lebih awal untuk menyesuaikan diri dengan iklim di sana," ungkap Mikey Garcia.

Petinju Filipina, Manny Pacquiao (tengah), menjatuhkan lawannya Keith Thurman dalam kejuaraan tinju dunia kelas welter WBA (Super) di MGM Grand Garden Arena, Las Vegas, Sabtu (20/7/2019). [AFP/John Gurzinkski]
Petinju Filipina, Manny Pacquiao (tengah), menjatuhkan lawannya Keith Thurman dalam kejuaraan tinju dunia kelas welter WBA (Super) di MGM Grand Garden Arena, Las Vegas, Sabtu (20/7/2019). [AFP/John Gurzinkski]

Daftar Calon Lawan

Manny Pacquiao sendiri mengungkapkan rencananya akan kembali naik ring pada bulan Juli mendatang.

Baca Juga: Tinju Dunia: Tarung Juli, Ini Daftar Antrean Calon Lawan Manny Pacquiao

Ada sejumlah petinju yang masuk dalam daftar calon lawan berikutnya. Termasuk Mikey Garcia.

"Rencananya saya akan kembali ke ring pada Juli. Minggu kedua atau ketiga bulan Juli," kata Manny Pacquiao dikutip dari ANC, Rabu (4/3/2020).

"Banyak yang menjadi kandidat lawan saya. Seperti Mikey Garcia, Errol Spence atau (Terence) Crawford," ujarnya.

"Ada juga sejumlah petinju dari Kanada dan Meksiko yang ingin melawan saya," ungkap Manny Pacquiao.

Baca Juga: Tinju Dunia: Duel Lawan Pulev, Joshua Sesumbar Menang KO Tak Lebih 11 Ronde

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI