Top 5 Olahraga: Jadwal Peluncuran Tim MotoGP dan Hasil Malaysia Masters

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Rabu, 08 Januari 2020 | 07:10 WIB
Top 5 Olahraga: Jadwal Peluncuran Tim MotoGP dan Hasil Malaysia Masters
Pasangan ganda putra Indonesia, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, melaju ke babak kedua Malaysia Masters 2020 usai menyingkirkan Ou Xuan Yi/Zhang Nan (China), Selasa (7/1). [Humas PBSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Tiga dari empat wakil Indonesia berhasil melewati rintangan babak pertama Malaysia Masters 2020 di Axiata Arena, Kuala Lumpur pada, Selasa (7/1).

Salah satunya yang lolos adalah Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan. Ganda putra senior Indonesia ini meraih tiket babak kedua usai kalahkan Ou Xuan Yi/Zhang Nan (China).

Berita mengenai hasil Malaysia Masters satu diantara lima berita olahraga terpopuler di kanal sport Suara.com pada, Selasa (7/1/2020).

Lainnya ada dari kancah balap motor MotoGP. Antara lain jadwal peluncuran tim dan Jorge Lorenzo pamer mobil baru.

Baca Juga: Top 5 Olahraga: Biaya Balapan Tim MotoGP, Crawford Sesumbar KO-kan Spence

Selain itu, ada juga berita mengenai Timnas balap sepeda Indonesia yang harus pindah latihan setelah trek BMX yang mereka gunakan selama ini rusak akibat banjir Jakarta, dan TVRI akan menyiarkan kompetisi basket IBL 2020.

Mau tahu lebih lengkap mengenai berita-berita tersebut? Simak dalam ulasan Top 5 Olahraga berikut ini:

1. Ini Jadwal Peluncuran Tim, Tes Pramusim dan Balapan MotoGP 2020, Tak Sabar?

Pebalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, menjalani sesi latihan bebas MotoGP San Marino 2019 di Sirkuit Misano, Jumat (13/9). [AFP/Marco Bertorello]
Pebalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, menjalani sesi latihan bebas MotoGP San Marino 2019 di Sirkuit Misano, Jumat (13/9). [AFP/Marco Bertorello]

Pencinta MotoGP tentu sudah dibuat gundah gulana, lantaran jalannya balapan motor prototipe tersebut masih berlangsung beberapa bulan lagi.

Selama libur kompetisi, baik tim maupun pembalap pun bakal melakukan beberapa persiapan sebelum kompetisi bergulir,

Baca Juga: Top 5 Olahraga: Ganda Putra Tak Ada Target, Kemenangan KO Terbrutal di 2019

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI