Rapor Pemain Ganda Putra Indonesia Sepanjang 2019

Jum'at, 03 Januari 2020 | 17:32 WIB
Rapor Pemain Ganda Putra Indonesia Sepanjang 2019
Pasangan ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo / Marcus Fernaldi Gideon. [Dok. PBSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

(+) Bisa membuktikan diri di akhir tahun khususnya di nomor beregu SEA Games 2019. Tak semua pemain bisa tampil baik di nomor beregu.

(-) Di berbagai turnamen BWF World Tour belum meraih hasil yang baik. Harus lebih konsisten karena sering kalah di poin-poin kritis.

  • Berry / Hardianto

    Pasangan pebulu tangkis ganda putra Indonesia, Berry Anggriawan (kiri) dan Harianto gagal mengembalikan kok ke pasangan pebulu tangkis ganda putra Jepang, Akira Koga dan Taichi Saito (kanan) pada pertandingan semifinal Yuzu Indonesia Master 2019 di GOR Ken Arok, Malang, Jawa Timur, Sabtu (5/10/2019). (ANTARA FOTO/ARI BOWO SUCIPTO)
    Pasangan pebulu tangkis ganda putra Indonesia, Berry Anggriawan (kiri) dan Harianto gagal mengembalikan kok ke pasangan pebulu tangkis ganda putra Jepang, Akira Koga dan Taichi Saito (kanan) pada pertandingan semifinal Yuzu Indonesia Master 2019 di GOR Ken Arok, Malang, Jawa Timur, Sabtu (5/10/2019). (ANTARA FOTO/ARI BOWO SUCIPTO)

    Nilai: 6-/10

    Baca Juga: Gloria Widjaja Sesalkan Hasil Undian Malaysia Masters 2020

    Capaian terbaik:
    Semifinal Indonesia Masters 2019 Super 100.

    (+) Sempat lolos semifinal Indonesia Masters 2019 Super 100
    (-) Masih banyak yang harus diperbaiki. Kurang fokus dan banyak eror. Sudah dikasih kesempatan tapi tak bisa mengunakannya.

  • BERITA TERKAIT

    REKOMENDASI

    TERKINI