Pebalap yang Tewas Sepanjang 2019, Salah Satunya dari Indonesia

Sabtu, 28 Desember 2019 | 07:59 WIB
Pebalap yang Tewas Sepanjang 2019, Salah Satunya dari Indonesia
Pebalap Indonesia, Afridza Syach Munandar. [Antara]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Pembalap asal Filipina, Amber Garcia tewas setelah melakoni Race 2 di Sikruit Buriram Thailand. (Instagram)
Pembalap asal Filipina, Amber Garcia tewas setelah melakoni Race 2 di Sikruit Buriram Thailand. (Instagram)

Berita duka juga datang dari ajang balap Asia Road Racing Championship (ARRC). Pebalap Filipina, Amber Garcia Torres, tewas saat balapan di Sirkuit Chang, Buriram, Thailand pada 1 Desember lalu.

Torres yang masih berusia 16 tahun, harus kehilangan nyawa setelah mengalami kecelakaan fatal pada Race 2 lap ketiga di tikungan ke-7.

Dalam kecelakaan yang melibatkan beberapa pebalap lain itu, Torres terjatuh dan dalam kondisi wajah menghadap tanah. Dia dibawa tim medis ke rumah sakit.

Setelah menjalani perawatan intensif selama empat hari, nyawa pebalap yang membela tim UMA Racing Yamaha Phillipine ini pada kahirnya tak terselamatkan.

Baca Juga: Top 5 Olahraga: Atlet Indonesia Jadi Juara Dunia, Amir Dibully Warganet

3. Marcos Garrido Beltran

Pebalap muda Spanyol, Marcos Garrido Beltran, tewas di Sirkuit Jerez.
Pebalap muda Spanyol, Marcos Garrido Beltran, tewas di Sirkuit Jerez.

Marcos Garrido Beltran adalah pebalap Spanyol berusia 14 tahun. Dia meregang nyawa setelah terlibat kecelakaan di ajang Andalucia Supersport 300 Championship.

Pada balapan yang berlangsung di Sirkuit Angel Nieto itu, Beltran mengalami kecelakaan di tikungan dua. Dia tertabrak oleh pebalap lain.

Tim medis sempat membawa Beltran ke rumah sakit terdekat. Namun, nyawanya pebalap milik tim Cardoso Racing itu tak tertolong. Ia meninggal satu jam setelah mendapat perawatan.

4. Afridza Syach Munandar

Baca Juga: 8 Atlet Indonesia Peraih Gelar Juara Dunia di 2019

Pebalap Indonesia, Afridza Munandar. [@afridzasyach / Instagram]
Pebalap Indonesia, Afridza Munandar. [@afridzasyach / Instagram]

Kabar duka juga turut dirasakan dunia balap Indonesia pada 2019. Afridza Syach Munandar, pebalap Asia Talent Cup, tewas saat mengikuti balapan di Sirkuit Sepang, Malaysia, 2 November lalu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI