Top 5 Olahraga: Spence Tantang Pacquiao, Rossi Beri Restu Lorenzo ke Yamaha

Rizki Nurmansyah Suara.Com
Selasa, 24 Desember 2019 | 07:10 WIB
Top 5 Olahraga: Spence Tantang Pacquiao, Rossi Beri Restu Lorenzo ke Yamaha
Manny Pacquiao (kiri) dan Keith Thurman saling bertatapan usai konferensi pers terakhir di MGM Grand Hotel & Casino, Las Vegas, Rabu (17/7/2019). Kedua petinju akan bertarung pada 20 Juli mendatang. [AFP/John Gurzinski]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Juara dunia kelas welter WBC dan IBF, Errol Spence Jr bersiap kembali naik ring. Pada duel selanjutnya Spence menantang petinju papan atas dunia, salah satunya Manny Pacquiao.

"...Saya akan kembali dan ingin bertarung melawan petinju top kelas welter. Siapapun itu, mau Manny Pacquiao atau Terence Crawford atau Danny Garcia...," kata Spence.

Berita mengenai dari dunia tinju ini satu diantara lima berita olahraga terpopuler di kanal sport Suara.com pada, Senin (23/12/2019).

Lainnya ada Valentino Rossi yang memberi 'restu' Lorenzo bergabung ke Yamaha, serta Ferrari yang memperpanjang kontrak pebalap berjuluk Harry Potter dari Monako, Charles Leclerc.

Baca Juga: Top 5 Olahraga Sepekan: Valero Bakal KO Pacquiao, Skuat Pelatnas PBSI 2020

Selain itu, ada juga berita dari cabang olahraga bulutangkis, antara lain rekor baru dan pebulutangkis terbanyak yang meraih hadiah uang sepanjang 2019.

Mau tahu lebih lengkap mengenai berita-berita tersebut? Simak dalam ulasan Top 5 Olahraga berikut ini:

1. Tinju Dunia: Klaim Raja Kelas Welter, Errol Spence Tantang Manny Pacquiao

Foto kolase Manny Pacquiao dan Errol Spence Jr. [AFP/John Gurzinski/Joe Klamar]
Foto kolase Manny Pacquiao dan Errol Spence Jr. [AFP/John Gurzinski/Joe Klamar]

Juara dunia kelas welter WBC dan IBF, Errol Spence Jr berencana kembali naik ring pada musim panas 2020.

Petinju Amerika Serikat ini baru saja memulai latihan lagi pasca mengalami kecelakaan tunggal dengan mobilnya pada Oktober 2019 lalu.

Baca Juga: Jorge Lorenzo Foto dengan Model Cantik, Warganet: Mirip Ayu Ting Ting

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI